Jokowi Anggap Ada Masyarakat Kecewa pada Kinerja Terawan adalah Wajar: Setiap Keputusan Ada Risiko

Jokowi Anggap Ada Masyarakat Kecewa pada Kinerja Terawan adalah Wajar: Setiap Keputusan Ada Risiko

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan hasil kerja dari Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto dalam menangani pandemi corona atau Covid 19. Hal tersebut disampaikan dalam acara Mata Najwa yang disiarkan secara langsung di stasiun televisi Trans7, Rabu (22/4/2020). Jokowi menyebutkan, tidak ada manusia yang sempurna di dunia ini. Sehingga apabila Terawan melakukan kesalahan atau memiliki kinerja…

Cerita Nadia Jalani Masa Observasi di Natuna: Senang Tak Terinfeksi Virus Hingga Kangen Keluarga

Cerita Nadia Jalani Masa Observasi di Natuna: Senang Tak Terinfeksi Virus Hingga Kangen Keluarga

Sebanyak 238 Warga Negara Indonesia yang dievakuasi dari Kota Wuhan, Provinsi Hubei, Cina yang menjalani masa observasi di Hanggar Lanud Raden Sajad, Ranai Kota, Natuna, Provinsi Kepri akhirnya dipulangkan ke kampung halaman masing masing. Pemulangan 238 Warga Negara Indonesia itu karena telah melalui serangkaian pemeriksaan observasi selama 14 hari, hal itu sejalan dengan aturan masa…