Polisi Dalami Motif Pembuangan Janin Bayi di Toilet Mal, Wanita Pegawai Ini Ditangkap

Polisi Dalami Motif Pembuangan Janin Bayi di Toilet Mal, Wanita Pegawai Ini Ditangkap

Polisi akhirnya menangkap pelaku pembungan janin bayi dalam toilet parkiran mal di Kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara. Seperti diketahui janin bayi tersebut ditemukan pada Selasa (10/3/2020). Petugas kebersihan mal yang menemukan janin bayi itu pertama kali. Saat itu, petugas kebersihan tersebut melaporkan temuan janin bayi itu ke pihak keamanan hingga akhirnya dilaporkan ke Polsek Kelapa…