Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Nana Sudjana menyampaikan pihak kepolisian menerjunkan sebanyak 1.807 personel dalam Operasi Patuh Jaya 2020. Personel tersebut merupakan gabungan dari TNI, Polri dan Pemprov DKI Jakarta. "Kita akan melaksanakan Operasi dengan sandi Patuh Jaya 2020 dengan menyiagakan 1.087 personel gabungan Polri, TNI, dan Pemprov DKI Jakarta," kata Nana di lapangan Ditlantas…